SHARE

Ilustrasi (SierraSun)

Ia juga menjelaskan vitamin D memiliki manfaat yang beragam seperti menguatkan tulang dan kekebalan tubuh yang berperan membuat anti mikroba untuk membantu membunuh berbagai kuman juga virus.

“Kondisi sekarang di saat pandemi vitamin D sangat dibutuhkan karena COVID-19 dapat menyebabkan badai sitokin yaitu kondisi ketika sistem kekebalan tubuh bekerja terlalu aktif sehingga berisiko merusak jaringan-jaringan tubuh, dan vitamin D sebagai penunjang membantu mengurangi,” ujarnya.

Selain paparan sinar matahari dan asupan makanan, vitamin D juga dapat dikonsumsi melalui suplemen. Karena tidak semua orang dapat kesempatan untuk terkena paparan sinar matahari karena terdapat tenggat waktu dan keterbatasan pilihan menu makanan.

“Mengingat manfaatnya yang beragam, vitamin D dapat dikonsumsi melalui suplemen namun hanya saja jangan terlalu berlebihan, karena terlalu berlebihan juga tidak bagus,” ujarnya.

Halaman :